XSEED Games dan Marvelous USA, selaku penerbit baru saja mengumumkan Story of Season : Pioneers of Olive Town akan segera hadir di platform PC. Jika tidak ada halangan rencananya Story of Season : Pioneers of Olive Town akan resmi melantai di platform PC pada 15 September 2021 mendatang. Pengumuman ini disampaikan oleh sang penerbit melalui […]
Read MorePlatform Garudaku telah merilis jadwal pertandingan PON 2021 atau Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua untuk cabang olahraga esport. Pesta olahraga yang diselenggarakan setiap empat tahun sekali ini akhirnya bakal digelar setelah sebelumnya sempat tertunda karena pandemi Covid-19. Berdasarkan jadwal yang sudah dirilis, pesta olahraga terbesar di Indonesia ini akan dimulai pada 2 Oktober hingga […]
Read MoreInti dari permainan Super Mario 35 besutan Nintendo adalah kompetisi yang mengadu 35 pemain satu sama lain. Semua pemain ini perlu untuk melalui level klasik permainan keluaran tahun 1985 dari Super Mario Bros. Permainan klasik ini menampilkan 32 level yang tersebar di delapan dunia, meskipun saat memainkan Super Mario 35, kamu akan melihat bahwa kamu […]
Read MorePengen dapetin saldo dompet digital DANA hanya dengan bermain game? Bisa banget gamers! Kegiatan bermain game kini tidak bisa dipandang sebelah mata. Jika dulu orang bermain game hanya untuk menghabiskan waktu atau sekedar menyalurkan hobi maka kini seseorang bisa mendapatkan uang hanya dengan bermain game. Dari sekian banyak cara yang ada, salah satu cara yang […]
Read MoreSejak diumumkan beberapa waktu lalu Free Fire MAX (FFM) menjadi salah satu versi yang paling ditunggu-tunggu perilisannya oleh survivor Tanah Air. Menjanjikan kualitas grafis dan visual dalam permainan yang lebih baik membuat para penggemar setia Free Fire semakin tidak sabar menunggu kehadiran Free Fire MAX (FFM). Dan sebentar lagi pra-registrasi Free Fire MAX (FFM) akan […]
Read MoreTepat pada tanggal 20 Agustus 2021 kemarin Free Fire merayakan 4th Anniversary game Free Fire. Dimana pada hari ulang tahun tersebut Free Fire berbaik hati membagikan beragam hadiah untuk para pemain secara gratis. Salah satu hadiah yang ditawarkan Free Fire dalam memperingati 4th Anniversary game Free Fire adalah Kode Redeem 4th Anniversary FF. Dengan kode […]
Read MoreGSpace Commander dan Belletron Ace berhasil menduduki puncak klasemen di ajang Tournament UIC Road to Southeast Asia Cyber Arena (SEACA) 2021 yang berlangsung sejak Rabu (14/8) dan rampung pada hari Minggu (22/8) kemarin. Adapun GSpace Commander menghuni posisi puncak papan klasemen final public, sedangkan Belletron Ace sukses menyingkirkan 15 team kategori ladies lainnya. Sebagai juara, […]
Read MoreTips dan trik tentang Batman: Arkham Knight tentunya akan sangat berguna ketika game ini meluncur ke platform PS5 sebagai bagian dari daftar game PS Plus Collection yang baru. Tidak ada istilah waktu yang tepat untuk kembali mengenakan jubah dan penutup kepala khas ala Batman. Selain itu, meskipun kamu pernah memainkan Arkham Asylum dan Arkham City, […]
Read MoreTurnamen esport berskala nasional, Mobile Legends: Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID season 8 kembali digelar. Pekan pertama turnamen bergengsi ini mulai digelar hari pada, Jum’at (13/8/2021) hingga Minggu (15/8/2021). Pada kompetisi ini sebanyak 8 team akan beradu kekuatan memperebutkan prize pool dengan total mencapai Rp 4 M. Pekan pertama MPL ID season 8 […]
Read MoreEvent UIC #ROADTO2021 yang di tunggu segera tiba. Persiapkan diri dan team kalian untuk mengikuti gelaran UIC Public Tournament yang sudah mulai membuka pendaftaran sejak 27 Juli 2021 dan berakhir pada 14 Agustus 2021. Kabar baiknya, turnamen yang dilakukan secara online ini boleh di ikuti semua kalangan. Buat kalian yang ngerasa jago main PUBG Mobile […]
Read More